o Kontras split komplemen (kontras dua warna komplemen
bias)
Split/bias komplemen yaitu warna-warna yang
berseberangan pada lingkaran warna, tetapi menyimpang ke kiri atau ke kanan.
Misalnya warna-warna komplemen bias kuning dapat berupa biru ungu, merah ungu,
tetapi dapat pula dengan biru dan merah
o Kontras triad komplemen ( kontras segitiga/kontras
tiga warna)
Semua bentuk segitiga sama sisi yang dapat dibuat
dalam lingkaran warna, misalnya merah – biru – kuning atau jingga – hijau –
ungu adalah jenis kontras tiga warna.
o Kontras tetrad komplemen (kontras dobel
komplemen/kontras empat warna)
Semua bentuk segiempat sama sisi yang dapat dibuat
pada lingkaran warna merupakan kontras empat warna, misalnya merah – kuning
jingga – hijau – biru ungu.
Komentar
Posting Komentar