Hal utama yang harus dipertimbangkan dalam membuat
desain adalah menyangkut bentuk, ukuran dan proporsi. Langkah-langkah dasar
yang dapat dipergunakan sebagai panduan adalah sebagai berikut
1.
Menentukan bentuk (shape). Bentuk yang sering
dipergunakan adalah sebagai berikut
2.
Menentukan peletakan
3.
Menentukan proporsi
4.
Menentukan lay out
5.
Memasukkan bentuk (shape) yang telah dipilih
6.
Membuat proporsi yang paling baik
7.
Menambahkan ruang-ruang untuk naskah
8.
Membuat bentuk-bentuk alternatif
9.
Menentukan posisi teks yang akan menjadi kepala
(judul)
10.
Mengubah ukuran judul
11.
Melengkapi
judul dengan garis-garis naskah
12.
Memasukkan bentuk (shape)
13.
Melakukan variasi antara bentuk, garis naskah dan
judul
14.
Menentukan jenis huruf judul baru, jenis huruf naskah.
Melakukan eksperimen dengan mengubah jenis huruf naskah maupun judul.
Perhatikan pula panduan penggunaan jenis huruf antara judul, subjudul dan
naskah.
15.
Bereksperimen dengan jenis-jenis huruf untuk desain,
misalnya jenis huruf dekoratif
16.
Menambahkan warna pada judul diikuti warna pada teks.
Lakukanlah kombinasi warna antara judul dengan teks. Perlu pengetahuan tentang
psikologi warna dan pengaruhnya pada karateristik sasaran.
17.
Masukkan ilustrasi dan pastikan kesesuaiannya dengan
huruf, baik judul maupun naskah
18.
Masukkan ilustrasi, baik foto maupun hand drawing,
sesuaikan dengan jenis huruf, baik judul maupun naskah.
Komentar
Posting Komentar